PBKK - Latihan 1 (Kalkulator Sederhana)

Anisa Aurafitri
05111840000049
PBKK - B

~

KALKULATOR

Kalkulator Sederhana ini dibuat menggunakan Windows Forms Application menggunakan C#.

  1. Create a new project, pilih Windows Forms App yang C#


  2. Konfigurasi project



  3. Buat desain aplikasi. Dengan memilih menu pada Toolbox di sebelah kiri dan setting pada Properties pada sebelah kanan

    Didapatkan hasil desain sebagai berikut:

  4. Tambahkan kode untuk masing-masing textbox dan button pada desain dengan melakukan double klik pada textbox atau button yang dimaksud

    Kode program dapat dilihat pada link berikut: Kalkulator Sederhana
    Hasil program sebagai berikut

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PBKK - Tugas 3 (Currency Converter)

PBKK - Tugas 6 (Web Menggunakan CodeIgniter)